Generasi ini dibesarkan salah satunya oleh ketenaran David Beckham. Ia adalah idola bagi banyak orang, walaupun tak sedikit pula yang tak suka kepadanya. Untuk memberi apresiasi bagi karier sepak bola profesional Beckham, kami dari FootballFandom mengajak teman-teman semua untuk berpartisipasi dalam Pekan David Beckham.
Mampukah kita memanfaatkan pembekuan PSSI ini sebagai momentum untuk bangkit?
PSSI adalah sesuatu yang besar, dan untuk menuju PSSI yang sehat, seluruh bagian kecil PSSI perlu disehatkan terlebih dahulu. Berhentilah berharap, dan mulailah bergerak.
Pernyataan sikap bonek pendukung Persebaya 1927 melalui rilis 'PSSI Alat Perjuangan Bangsa, Bukan Alat Perjuangan Ormas Semimiliter'.