Saya merogoh kocek cukup dalam untuk berlangganan Netflix. Selain karena ingin mengusir kebosanan, juga karena saya bertekad menamatkan serial dokumenter berjudul Sunderland ‘Till I Die. Konon katanya, tontonan itu memiliki kisah yang begitu syahdu dan menyayat hati. Dokumenter berseri tersebut ...