Keberhasilan menjatuhkan sebuah rezim jahanam memang layak dirayakan dengan pesta pora singkat. Namun, hendaknya semua pihak tak melupakan esensi revolusi yang sesungguhnya, yakni perubahan. Bahaya euforia sesaat senantiasa mengintai revolusi yang melalaikan tujuan aslinya. ...

41 tahun sudah rezim otokrasi dan kleptokrasi FIFA berkuasa. Kini, setelah kasus korupsi para pejabatnya dikuak oleh FBI, Departemen Kehakiman Amerika Serikat, dan kepolisian Swiss, semoga evil empire ini bisa runtuh dan digantikan oleh era baru good governance. ...

Laiknya tempat kerja lain, klub sepak bola membutuhkan situasi yang kondusif untuk bisa beprestasi secara maksimal. Real Madrid dan Newcastle United saat ini merupakan potret tim yang tak mampu menghadirkan suasana kondusif bagi mereka yang berada di sana. ...

Saat ini, di Football Fandom, kami masih berproses untuk membentuk sistem manajemen yang baik. Kesempurnaan jelas masih jauh, akan tetapi, perjalanan sejauh apapun tentu dimulai dengan satu langkah, bukan? ...

Gemerlap Liga Champions memang akan selalu terasa berbeda. Ia adalah tempat pemain-pemain terbaik berlaga dan memenanginya sudah nyaris menjadi syarat wajib untuk menentukan kebesaran seorang pemain. ...

Generasi ini dibesarkan salah satunya oleh ketenaran David Beckham. Ia adalah idola bagi banyak orang, walaupun tak sedikit pula yang tak suka kepadanya. Untuk memberi apresiasi bagi karier sepak bola profesional Beckham, kami dari FootballFandom mengajak teman-teman semua untuk berpartisipasi ...