Bertandang ke Stadion Camp Nou milik Barcelona guna melakoni matchday terakhir (9/12) penyisihan grup Liga Champions, Juventus memamerkan aksi gemilang dengan menggulung tuan rumah via skor akhir 3-0. Tak sekadar membalas kekalahan di pertemuan pertama, hasil positif yang didapat Juve ...

Dalam satu dekade terakhir, seiring dengan gelimang prestasi yang ditorehkan Juventus pada kancah domestik, lini belakang La Vecchia Signora dikenal sangat tangguh. Salah satu penyebabnya tentulah presensi Giorgio Chiellini di sana. Pemain yang lahir pada 14 Agustus 1984 di kota ...

Dalam beberapa hari terakhir, nama Paul Pogba bertengger di posisi teratas pada setiap pemberitaan yang berhubungan dengan rumor transfer. Semuanya bermula dari ucapan sang agen, Mino Raiola, yang menghembuskan kabar bahwa kliennya tersebut sudah tidak kerasan merumput di Stadion Old ...

Saat diboyong Juventus pada musim panas 2017 silam dari Fiorentina dengan banderol 40 juta Euro, ada beragam ekspektasi yang timbul dan bersemayam di pundak Federico Bernardeschi. Mulai dari membawa I Bianconeri tampil semakin hebat sebagai unit sampai performa individu yang ...

Tanpa bermaksud untuk sok melodramatis, judul di atas hanyalah intisari dari rintihan Juventini di lini masa saya. Objeknya tentu saja Paulo Dybala, pemilik nomor punggung 10 yang musim ini sukar menjauh dari sorotan. Apesnya, sorotan itu bukan tentang puja dan ...

23 September 2020 atau beberapa hari sebelum penutupan bursa transfer di Serie A, Juventus berhasil mengamankan jasa striker asal Spanyol, Alvaro Morata, lewat status pinjaman. Walau statusnya penggawa anyar, tetapi Morata bukan figur asing untuk publik Turin. Pasalnya, sosok berusia ...