Kedatangan Xavi seolah menjadi jawaban atas performa kurang memuaskan Barcelona di bawah asuhan Ronald Koeman. Perlahan tapi pasti, Blaugrana kembali menemukan permainan terbaiknya.
Lantas mengapa Barcelona bisa bangkit bersama Xavi Hernandez? Dan bagaimana cara Xavi membawa Barca kembali ke performa terbaiknya?
Kolaborasi Mojok dan Football Fandom mempersembahkan “Mbahmu Kiper” untukmu.
Rekomendasi Jersey Fantasy dan Jaket Bertema Garuda yang Keren
BACA JUGA: Juventus (1-3) Barcelona: Juve Impresif Namun Tanpa Konektivitas yang Baik di Setiap Fase




