Pada 29 Agustus 2019 silam, Inter Milan resmi mendatangkan striker asal Cile, Alexis Sanchez, dengan status pinjaman selama semusim penuh dari Manchester United. Alasan utama figur berumur 31 tahun itu menerima tawaran I Nerazzurri adalah keinginannya untuk mendapat kesempatan bermain ...
Ada pemandangan yang berbeda dari Stadion Elland Road, kandang Leeds United, pada Sabtu (18/7) kemarin. Tampak fans The Peacocks yang memadati area parkir stadion berkapasitas 38 ribu penonton tersebut sembari menyalakan bom asap, memutar-mutar syal ke udara, berjingkrak penuh kegembiraan ...
Musim 2018/2019 bisa jadi salah satu periode paling kelam yang pernah dirasakan Real Madrid. Si Putih dari ibu kota Spanyol cuma nangkring di posisi tiga klasemen akhir, jadi semifinalis Copa del Rey, rontok di fase 16 besar Liga Champions, dan ...
Menang, seri, menang, menang, kalah, seri. Itulah rapor Inter Milan semenjak Serie A musim 2019/2020 dilanjutkan kembali pasca-jeda pandemi Corona. Sebetulnya, raihan 11 angka dari 18 poin maksimal yang sanggup dipetik Romelu Lukaku dan kolega tidaklah buruk. Akan tetapi, semua ...
Kemenangan yang didapat Juventus serta kekalahan yang diderita Lazio serta Inter Milan pada giornata ke-30 Serie A musim 2019/2020 akhir pekan kemarin membuat I Bianconeri kokoh di puncak klasemen sementara dan semakin sulit dikejar. Pasalnya, Juventus kini mengantongi keunggulan tujuh ...
Melalui laman resminya, federasi sepakbola Indonesia (PSSI) memastikan bahwa kompetisi Liga 1 dan Liga 2 musim 2020 akan dilanjutkan sekitar bulan September atau Oktober mendatang. Keputusan ini didapat setelah PSSI melakukan rapat Komite Eksekutif (Exco) secara virtual pada 17 Juni ...