Medio akhir November dan awal Desember 2020 silam merupakan periode berdua bagi masyarakat Argentina. Dua sosok besar dalam sejarah sepakbola mereka, Diego Maradona dan Alejandro Sabella, mangkat. Maradona meninggalkan kita semua pada 25 November 2020 akibat serangan jantung. Sudah sejak ...
Langkah Tim Nasional Italia menuju Piala Dunia 2022 yang diselenggarakan di Qatar menemui kerikil tajam. Pacuan terakhir merebut satu tiket dari Grup C zona Eropa justru dimenangkan oleh Swiss. Padahal, Gli Azzurri lebih lama menghuni puncak klasemen. Dramatis. Mungkin kata ...
Untuk kesekian kalinya final Liga Champions kembali mempertemukan dua klub dari satu negara. Pada musim 2020/2021, pelakunya adalah sepasang klub asal Inggris yakni Chelsea dan Manchester City. Pertemuan mereka bikin Inggris menyamai catatan Spanyol perihal mementaskan laga dua tim senegara ...
Jika ada jam yang tidak normal seperti pada umumnya, penunjuk masa di Stadion Volkspark merupakan salah satunya. Alih-alih menunjukkan waktu terkini, jam digital di kandang Hamburger SV itu menampilkan durasi keikutsertaan klub tersebut di Bundesliga Jerman. Jam itu mulai menghitung ...
Sudah nyaris dua setengah bulan fans sepakbola tak lagi menyaksikan penampilan pemain atau klub kesayangannya di atas lapangan hijau akibat pandemi Corona yang begitu masif. Situasi ini membuat banyak federasi sepakbola di suatu negara menghentikan kompetisinya agar tak menimbulkan kerumunan ...
Mengambil tempat Stadion King Saud di kota Riyadh (22/12), Lazio berjumpa dengan Juventus pada ajang Piala Super Italia 2019. Dengan kualitas mumpuni plus banyaknya bintang yang bercokol di tubuh Juventus, bikin Lazio tidak diunggulkan. Akan tetapi, prediksi dan segala hitungan ...