Ada kalanya, uang bisa menjadi sumber kebahagiaan. Namun mesti diketahui bahwa uang tak pernah bisa membeli kebahagiaan yang hakiki. Kalimat tersebut agaknya relevan bagi para penggemar PSIM Yogyakarta, termasuk saya. Musim lalu, Laskar Mataram bersolek dengan begitu eloknya. Buah dari ...
Gelaran kasta tertinggi dalam sepakbola Indonesia telah berakhir dengan Bali United keluar sebagai yang terbaik. Seluruh kontestan, termasuk PS Sleman, akan menyeleksi kembali organ-organ yang masih layak dipertahankan atau harus dibuang setelah menjalani perjalanan panjang selama hampir tujuh bulan lamanya. ...
Di masa kini, media sosial menjadi salah satu faktor yang diperhitungkan bagi eksistensi sebuah produk. Tak terkecuali produk yang dihasilkan oleh sepakbola. Mulai dari media-media daring, klub sepakbola profesional sampai kelompok suporter sepakbola. Mereka berlomba-lomba untuk membuat akun media sosial ...
Usai gagal lolos ke Piala Eropa 2016 dan Piala Dunia 2018, tim nasional Belanda akhirnya dapat mencicipi lagi nikmatnya tampil di turnamen sepakbola mayor. Keberhasilan De Oranje finis di peringkat kedua Grup C pada babak kualifikasi Piala Eropa 2020 memastikan ...
Memiliki rumah di depan lahan kosong merupakan salah satu faktor terbesar mengapa saya begitu menggilai sepakbola. Tanah tak terurus itu awalnya berupa sawah yang cukup produktif, tapi entah mengapa sang pemilik tak lagi berminat menanam padi di lahannya tersebut. Enam ...
Pada musim panas 2014, Liverpool secara resmi memboyong penyerang muda berpaspor Belgia kepunyaan Lille, Divock Origi, dengan biaya transfer senilai 10 juta paun. Meski begitu, tenaga Origi tak langsung diberdayakan The Reds karena mereka sepakat untuk meminjamkannya ke Lille guna ...