Qatar harus menyerah 0-2 dari Ekuador dalam laga pembuka Grup A Piala Dunia 2022 (20/11). Di hadapan 67.372 penonton yang hadir di Stadion Al-Bayt, Hassan Al Haydos dkk tampil penuh beban dan kalah dominan dari tim tamu. Rekor buruk Hasil ...
Enner Valencia bisa saja mencetak hattrick di Piala Dunia 2022 Qatar andai gol pertamanya tidak dianulir karena offside tipis. Akan tetapi, brace di pertandingan pembuka tetap spesial untuknya dan Ekuador. “Saya telah berulang kali bermimpi tentang memenangkan laga pembuka,” reaksinya ...
Seperti biasa, ajang internasional seperti Piala Dunia selalu menjadi panggung yang menarik bagi para pemain muda untuk unjuk gigi. Di edisi sebelumnya pada tahun 2018, ada Kylian Mbappe. Kemudian di Euro 2020, ada Pedri. Lantas, siapa para pemain muda yang ...
Kutukan juara bertahan Piala Dunia perlahan telah menyengat Timnas Prancis jelang kick off Piala Dunia 2022 Qatar. Sekelumit masalah pra turnamen telah menyerang kestabilan tim asuhan Didier Deschamps. Soal komposisi skuad, Prancis mungkin jarang khawatir sebab segudang talenta muda sedang ...
Apa yang paling kalian ingat dari Piala Dunia 2006 Jerman? Tandukan Zidane ke Materazzi, masterclass Pirlo di lini tengah, diving Fabio Grosso, atau gacornya Miroslav Klose sebagai top skor? Dari semua memori tentang laga-laga indah di Negeri Panzer, Italia menjadi ...
Terdapat empat pasang kakak-beradik yang dipastikan bakal mentas di gelaran Piala Dunia Qatar tahun 2022. Sebetulnya fenomena ini bukanlah hal baru di Piala Dunia, pasalnya di beberapa sebelumnya juga terdapat hal serupa. Sebut saja Kevin Prince Boateng dan Jerome Boateng ...